Minggu, 12 Agustus 2012

Blogger Energy Jiwa yang Hampir Mati


 Asalam'mualaikum wahai sahabat blogger. 

Tadinya ane mau merangkai kata2 yang indah seperti dulu sewaktu ane masih suka nulis. Tapi berhubung sudah hampir 2 tahun neh blog ga ke urus jadi masih agak kaku. :D

Nah!! entah dari mana datangnya energy positif sehingga ane bela2in untuk mencoba mengupdate kembali neh blog. Bisa jadi setelah ane masuk dalam komunitas kecil yang diberi nama "Blogger Energy". Dibentuk oleh teman2 baru dan menurut ane ini merupakan langkah awal yang sangat positif untuk kembali menghidupkan blog ini kembali. Apakah anda tahu.. "Blogger Energy..?"

Sebuah komunitas kecil dan ane yakin akan menjadi besar jika semua para anggotanya fokus akan tujuan awal membentukan "Blogger Energy" itu sendiri. Yaitu Dikhususkan untuk para Blogger yang mengganggap blog adalah buku harian online". Dalam pengertian disana tak ada unsur2 Jual beli (promosi terselubung), copas dari blog lain, tutorial dan lain sebagainya. Saling berkomentar dan menjadi pengikut blog para anggota dan sebagainya dan sebagainya. Bukankah itu merupakan hal yang sangat positif..?? 

Dan dari sanalah mari jika teman2 yang lain merasa terpanggil untuk bergabung dalam komunitas kecil kami ini. silakan klik link berikut ini. https://www.facebook.com/groups/bloggerenergy/
Harapan saya dan harapan teman2 para anggota lainnya dengan adanya "Blogger Energy" ini. Kita bisa saling menjalin rasa persaudaraan sesama bloger diseluruh wilayah Indonesia tidak menutup kemungkinan juga dari teman2 kita yang berada diluar negeri. (maksudnya teman dari Indonesia yang tinggal diluar sob) xiixiixi

Oke segitu dulu cerita ane hari ini. Soalnya masih rada kaku ane untuk nulis lagi. heheh.. maafkan..

NB. Wujudkan partisipasi anda jika anda tertarik ikut gabung dalam komunitas "Bloger Energy" dengan memasang Barner "Bloger Energy" didalam blog anda dan mengundang teman2 yang memang satu tujuan bersama kita. Dan jangan lupa jika anda sudah diterima didalam group langsung bisa melakukan regestrasi "Edit Dokument" dan masukan data anda bersama blog anda. Dengan begitu kita bisa saling mengikuti dan saling mengomentari. Salam
Cara pasang barner :
Bisa dilihat didalam berkas group "Blogger Energy"

9 komentar:

  1. udah ku pasang bannernya dari kemarin malem,,, hehehe...

    BalasHapus
  2. Mantafff!!
    makasih sudah mampir ya sister..
    Salam dari anggota Blogger Energy..

    BalasHapus
  3. kereeen sob :)
    gak nyangka udah lama vakum blognya jadi move on lagi ..
    semoga seterusnya yaah sob ...
    keep writing

    blognya udah gue follow ...^^

    BalasHapus
  4. singkat padat berisi. Kena banget :)_

    blogger energy ga akan berjalan mulus visi misi bila semuanya ga ikut berpartisipasi..

    "provide energy"

    BalasHapus
  5. penggunaan kalimatnya Efektif bgt... Asik!
    anw, Semangat positif untuk menulis itu dominan berasal dari dalam diri kita sendiri. Keep writing!

    BalasHapus
  6. wah postingan terakhir di tahun 2010, selamat datang kembali gue ucapin :)

    BalasHapus
  7. ane juga dah gabung ne..
    oea,tularkan energi pstifnya kpd blogger yg hmpir mati jga..hehe

    BalasHapus
  8. salam kenal kunjungannya sobat :)

    Follow Back =D

    BalasHapus
  9. The Merit Casino - xn--o80b910a26eepc81il5g.online
    The Merit Casino | The Merit Casino | The Merit Casino | The Merit Casino | The Merit Casino | The Merit Casino | The หาเงินออนไลน์ Merit worrione Casino | The Merit Casino | 메리트카지노 The Merit Casino | The

    BalasHapus